Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2019

Mengenal Istilah Pecinta Anime

      Bagi kalian pecinta anime wajib tau istilah apa saja yang ada dalam dunia peranimean ini, nah mumpung admin juga suka anime makanya admin bahas kali ini. Namun sebelum masuk ke pembahasan tentunya kita bahas dulu apa sih ANIME itu ? Anime merupakan animasi 2D yang berasal dari jepang. Istilah anime ini sebenarnya tidak asing bagi masyarakat indonesia, karena pada era 90-an acara pertelevisian indonesia dipenuhi dengan tayangan anime, contohnya naruto, captain tsubasa, doraeman, dragon ball, pokemon dan lain sebagainya. Jadi tidak heran istilah anime ini tidak asing bagi masyarakat indonesia, karena pada masa itu anime begitu populer dalam pertelevisian indonesia. Nah bagi kalian pecinta anime khususnya harus tau kalo dalam dunia peranimean ini memiliki istilah bagi pecinta anime tersebut, lalu apa saja istilah tersebut ? Newbie        Dalam istilah ini masih terbilang normal, karena pecinta anime ini hanya sebatas tau mengenai anime - anime tertentu yang diperoleh  dar

KKN Di Desa Penari

          Awal mula kisah ini beredar di twitter karena postingan dari @SimpleM81378523 yang diposting 2 bulan lalu di akun di twitternya. Awal mula ia menyebarkan kisah ini hanya untuk sebagai pembelajaran agar kejadian yang ia sebarkan tersebut tidak terjadi lagi namun seiringnya waktu kisahnya tersebut menjadi trending topik di twitter dan mengakibatkan akunnya menjadi sorotan publik atas kisah yang ia bagikan itu merupakan kisah fiktif atau asli dan ada juga yang mempertanyakan kisah tersebut secara detailnya namun si  @SimpleM81378523 tak bisa bercerita lebih lengkap lagi karena ia sudah berjanji pada narusember atau pihak yang terkait pada kisah tersebut untuk tidak menjelaskan secara akurat agar tidak ada pihak yang dirugikan. Nah karena kurangnya informasi inilah yang menyebabkan kebanyakan orang mengeshare kisah tersebut sehingga menjadi viral dan kisah ini terbagi menjadi 2 sudut pandang yang berbeda dari setiap narasumber, akan tetapi inti ceritanya tetap sama hanya mun