Skip to main content

Posts

Showing posts from 2019

Mengenal Istilah Pecinta Anime

      Bagi kalian pecinta anime wajib tau istilah apa saja yang ada dalam dunia peranimean ini, nah mumpung admin juga suka anime makanya admin bahas kali ini. Namun sebelum masuk ke pembahasan tentunya kita bahas dulu apa sih ANIME itu ? Anime merupakan animasi 2D yang berasal dari jepang. Istilah anime ini sebenarnya tidak asing bagi masyarakat indonesia, karena pada era 90-an acara pertelevisian indonesia dipenuhi dengan tayangan anime, contohnya naruto, captain tsubasa, doraeman, dragon ball, pokemon dan lain sebagainya. Jadi tidak heran istilah anime ini tidak asing bagi masyarakat indonesia, karena pada masa itu anime begitu populer dalam pertelevisian indonesia. Nah bagi kalian pecinta anime khususnya harus tau kalo dalam dunia peranimean ini memiliki istilah bagi pecinta anime tersebut, lalu apa saja istilah tersebut ? Newbie        Dalam istilah ini masih terbilang normal, karena pecinta anime ini hanya sebatas tau mengenai anime - anime tertentu yang diperoleh  dar

KKN Di Desa Penari

          Awal mula kisah ini beredar di twitter karena postingan dari @SimpleM81378523 yang diposting 2 bulan lalu di akun di twitternya. Awal mula ia menyebarkan kisah ini hanya untuk sebagai pembelajaran agar kejadian yang ia sebarkan tersebut tidak terjadi lagi namun seiringnya waktu kisahnya tersebut menjadi trending topik di twitter dan mengakibatkan akunnya menjadi sorotan publik atas kisah yang ia bagikan itu merupakan kisah fiktif atau asli dan ada juga yang mempertanyakan kisah tersebut secara detailnya namun si  @SimpleM81378523 tak bisa bercerita lebih lengkap lagi karena ia sudah berjanji pada narusember atau pihak yang terkait pada kisah tersebut untuk tidak menjelaskan secara akurat agar tidak ada pihak yang dirugikan. Nah karena kurangnya informasi inilah yang menyebabkan kebanyakan orang mengeshare kisah tersebut sehingga menjadi viral dan kisah ini terbagi menjadi 2 sudut pandang yang berbeda dari setiap narasumber, akan tetapi inti ceritanya tetap sama hanya mun

Hubungan Ilmu Metafisika Dalam Kehidupan

       Ilmu Metafisika merupakan turunan dari Ilmu Filsafat. Metafisika itu sendiri berasal dari bahasa yunani “ Meta Phisica ” yang berarti “ Dibalik Sesuatu Yang Nyata ”. Ilmu Metafisika merupakan sebuah ilmu yang sumber kekuatannya terletak pada kekuatan hati, jiwa, akal pikiran, mental, spiritual, serta semua unsur tubuh fisik manusia. Dalam istilah spiritual disebut dengan ilmu ghaib (kekuatan yang ada dari unsur mahluk luar seperti Jin / Khodam). Dalam istilah pernafasan disebut sebagai tenaga dalam yaitu kekuatan inti energi yang ada dari dalam tubuh manusia dari hasil latihan olah fisik dan pernafasan. D ari uraian tersebut artinya manusia memiliki kekuatan sangat dahsyat apabila dia paham potensi yang ada pada dirinya. Atas dasar bahwa Ilmu Metafisika merupakan suatu kajian yang membahas hakikat keberadaan zat, hakekat fikiran dan kaitan tentang zat dan fikiran manusia.  Energi dahyat yang ada dalam ilmu metafisika di anggap sebagai kekuatan luar biasa yang merupakan olah

Mengungkap Fakta Kashin Koji

         D ari awal mula ia mulai diperkenalkan oleh sang author banyak muncul spekulasi dari netijen bahwa kashin koji ini ialah jiraiya. Seperti yang kita tahu jiraiya merupakan salah satu legendari sanin dari konoha, ia meninggal dalam misi penyelidikan saat mencari siapa sosok pemimpin akatsuki ? nah pada saat itu jiraiya tidak menduga bahwa muridnya dari amegakure yang menjadi dalang berdirinya akatsuki, ia pun tewas karena ingin mencari kebenaran dari keenam anggota pain yang ia hadapi secara sendirian. Pada saat jiraiya mulai sekarat ia sudah tidak bisa menggerakkan sekujur badannya karena terdapat tancapan besi yg membuat seseorang tidak bisa bergerak kecuali seseorang tersebut punya rinnegan. Sobat sendiri juga tahu bahwa pada saat itu keadaan jiraiya seperti apa ? jadi menurut saya sangat kecil kemungkinan jiraiya itu adalah kashin koji, akan tetapi baru - baru ini ada fakta baru bahwa ada kemungkinan jiraiya itu merupakan kashin koji, langsung saja simak pembahasannya ? 1.

Mengenal Istilah Black Hole, White Hole, Dan Worm Hole

Pengertian Black Hole           Teori adanya Black Hole pertama kali pada abad 18 oleh John Michell dan Pierre Simon-Laplace, selanjutnya dikembangkan oleh astronom Jerman bernama Karl Schwarzschild pada tahun 1916 dengan menggunakan teori relativitas umum milik Albert Einstein dan semakin dipopulerkan oleh Stephen William Hawking. Istilah Black Hole makin populer setelah John Archibald Wheeler menggunakannya pada saat presentasi pada tahun 1967. Black Hole tercipta ketika suatu obyek tidak dapat bertahan dari tekanan gaya gravitasi yang dihasilkannya. Black Hole sendiri diartikan sebagai sebuah pemusatan massa yang cukup besar sehingga menghasilkan gaya gravitasi yang sangat besar sehingga mencegah obyek apa pun lolos darinya. Medan gravitasi begitu kuat sehingga kecepatan di dekatnya mendekati kecepatan cahaya. Black Hole diperkirakan bersembunyi di pusat galaksi Bima Sakti sehingga semua massa Black Hole terkonsentrasi pada titik pusatnya yang dinamakan singularitas. Gravitas

Tips Supaya Postingan Blog Anti Copy Paste Dan Klik Kanan

Memasang Script Js Anti Copy Paste      Terkadang kita sebagai pengembang situs merasa jengkel terhadap ulah oknum yang seenaknya mengcopy paste materi postingan blog kita tanpa adanya ijin ataupun sumber tertulis dari materi yang diposting oleh oknum tersebut. Salah satu cara agar postingan blog kita tidak bisa dicopy paste ialah dengan memasang Script Js maka otomatis blog kamu dijamin tidak bisa dicopy paste berikut cara pemasangannya. 1. Login Ke Blogger. 2. Pilih Tema , Edit HTML . 3. Copy scrip dibawah ini.  <script type="text/javascript"> if (typeof document.onselectstart!="undefined") { document.onselectstart=new Function ("return false"); } else{ document.onmousedown=new Function ("return false"); document.onmouseup=new Function ("return true"); } </script > 4. Letakkan dibawah scrip <Head> / </Head>. 5. Simpan. Memasang Script Anti Klik Kanan       Sering kali kita juga dires

Negara Maju Dan Negara Berkembang

Ciri Ciri Negara Maju 1. Memiliki Pendapatan Perkapita Yang Tinggi Negara yang maju memiliki pendapatan perkapita yang tinggi tiap tahunnya. Dengan memiliki pendapatan perkapita yang tinggi, nilai ekonomi negara tersebut akan terdongkrak. Oleh karena itu, jumlah kemiskinan bisa diatasi. 2. Keamanan Sudah Terjamin Tingkat keamanan negara maju sudah lebih terjamin jika dibandingkan dengan negara berkembang. Hal ini juga merupakan efek samping dari canggihnya teknologi di negara maju.  3. Terjaminnya Kesehatan Kesehatan pada sebuah negara maju juga sudah terjamin. Hal ini ditandai dengan berbagai fasilitas kesehatan yang memadai, seperti rumah sakit dan petugas medis yang terlatih dan handal. Selain itu, adanya fasilitas kesehatan yang memadai.  4. Kecilnya Angka Pengangguran Di negara maju, angka pengangguran tergolong kecil karena setiap penduduknya bisa mendapatkan pekerjaan.  5. Menguasai IPTEK Penduduk negara maju cenderung sudah sangat menguasai I

Perbedaan Jin, Setan, Dan Iblis

Pengertian Jin        Jin adalah makhluk tak kasat mata yang pada umumnya tak bisa dilihat oleh manusia dan pada awalnya Jin tak memiliki wujud apapun. Jin diciptakan oleh Tuhan dari api, Jin dibedakan menjadi 2 yaitu Jin Muslim dan Jin Kafir. Biasanya Jin Muslim bisa membantu manusia yang diikutinya asalkan manusia tersebut sudah memenuhi ketentuan yang.sudah ditentukan oleh Jin tersebut sedangkan Jin Kafir biasanya memiliki kecenderungan menyesatkan manusia ia juga bisa membantu manusia namun hanya bersifat sesaat. Awal mula Jin terbentuk ketika ia ingin menyerupai suatu sosok tertentu sesuai kehendaknya, bentuk Jin juga tidak tetap ia bisa berubah bentuk seperti apapun yang ia kehendaki Pengertian Setan       Setan adalah golongan yang berasal dari Jin Kafir yang memiliki perilaku jahat yang sifatnya mengganggu. Awal mula Jin Memiliki kepribadian akibat sosok yang ia wujudkan tersebut memiliki suatu energi tertentu dan ketika kepribadian yang terbentuk itu merupakan ene